Kumpulan lirik lagu anak

Rabu, 22 Juli 2015

Lirik Lagu Anak - Kuda Lumping

Advertisement

Penyanyi: New Trio Kwek Kwek

Kuda lumping eh enjut enjutan
makan beling eh ngeri sekali
sambil joget eh lupa diri
loncat sana loncat sini menari-nari

yang nonton pun ikut endut endutan
kepalapun ikut termanggut manggut
mengikuti gerak irama musik
tapi kamu takkan mau kalau memakan beling

Jangan usil jangan suka menghina
kelestarian tradisi negri kita
lebih baik kita membudayakan
kuda lumping ada diantaranya

mari mari kita membudayakan
mari mari kita melestarikan

yang nonton pun ikut endut endutan
kepalapun ikut termanggut manggut
mengikuti gerak irama musik
tapi kamu takkan mau kalau memakan beling

yang nonton pun ikut endut endutan
kepalapun ikut termanggut manggut
mengikuti gerak irama musik
tapi kamu takkan mau kalau memakan beling

Jangan usil jangan suka menghina
kelestarian tradisi negri kita
lebih baik kita membudayakan
kuda lumping ada diantaranya

mari mari kita membudayakan
mari mari kita melestarikan

yang nonton pun ikut endut endutan
kepalapun ikut termanggut manggut
mengikuti gerak irama musik
tapi kamu takkan mau kalau memakan beling

tapi kamu takkan mau kalau memakan beling
tapi kamu takkan mau kalau memakan beling

Related Posts:

  • LIRIK LAGU API LIRIK LAGU API Aku rasakan hangat aku rasakan panas Ada cahaya terang itu cahaya api Api warnanya kuning, api warnanya merah ada juga yang b… Read More
  • Lirik Lagu Anak Pohon Jambu Lirik Lagu Anak Pohon Jambu Didepan rumahku ada pohon Jambu buahnya lebat rasanya manis Ingin aku ambil tapi tak bisa pohonnya tinggi dan karena … Read More
  • Lirik Lagu KuBerhitung Lirik Lagu KuBerhitung Jari jempol dan telunjuk jari tengah yang panjang jari manis untuk cincin jari kelingking kusayang Ku berhitung satu dua … Read More
  • Lirik lagu anak-anak Andai Aku Punya Sayap Satu-satu Daun-daun Berguguran Tinggalkan tangkainya Satu-satu Burung kecil Berterbangan Tinggalkan sarangnya Jauh-jauh Ke… Read More
  • Lirik Lagu Anak - Cup Cup Penyanyi: Mega Utami Dikasih ini gak mau Dikasih itu gak mau Mamahku jadi ikut pusing Rewel rewel. Dikasih ini geleng kepala Dikasih itu geleng k… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Lirik Lagu Anak Terpopuler

Diberdayakan oleh Blogger.
Menu :